Cara Mengatasi Kecemasan
Banyak orang yang mengalami kecemasan dan bingung bagaimana cara untuk mengatasi pikiran negatif yang muncul terus dalam pikirannya. Cemas dipicu oleh karena pikiran kita yang terlalu jauh ke depan, pikiran kita yang dipenuhi ketakutan bagaimana jika sesuatu yang negatif terjadi. Kita tanpa sadar membiarkan pikiran pikiran itu terus dalam diri kita, sehingga jadinya kita jadi kewalahan menghadapi pikiran kita. Nah berikut adalah bebera cara untuk mengatasi kecemasan 1.Kenali cara kerja pikiran Dengan kita bisa mengenali cara kerja pikiran akan membuat kita jauh lebih mudah mengatasi kecemasan...
Read More